Advan kembali siap dalam memasarkan produknya dengan berbagai spesifikasi yang tangguh. Di samping itu harga yang ditawarkan tidaklah begitu murah, tetapi pihaknya berani memasang dengan harga menengah. Hasil karyanya memang terbilang unggul pada fiturnya, terlebih dibekali dengan konektivitas internet 4G LTE yang tak kalah dengan produk lainnya. Berikut ini beberapa daftar dari HP Advan 4G LTE yang terbaru.
Daftar HP Advan 4G LTE Terbaru
[caption id="attachment_381" align="aligncenter" width="252"] Advan S5J+[/caption]
1.Advan S5J+
Daftar harga yang pertama ada HP Advan Vandroid S5J+ yang dibanderol seiktar Rp 1.375.000,- Sistem dapur pacu andalannya menggunakan Quad-Core 1.3 GHz dengan generasi kempat dari konektivitas internet yaitu 4G LTE. Kemudian, anda bisa berfoto dengan kamera belakang yang cukup baik sebesar 8 MP dan 2 MP untuk kamera selfie. Sistem operasi yang tak kalah menarik dengan Android OS, v4.4.x (KitKat). Anda pun dapat berkomunikasi dengan mudah bersama teman karena adanya Dual SIM.
[caption id="attachment_378" align="aligncenter" width="300"] Advan Barca M6[/caption]
- Advan Barca M6
Advan Barca M6 yang diberikan dengan prosessor octa core berkecepatan kinerja 1,3 GHz ARM Cortex-A7. Selain itu, untuk menunjang kinerjanya ponsel pintar ini dilengkapi dengan chipset MediaTek MT6592. Jangan salah dibekali pula pengolah grafis berupa mali-450MP4. Untuk memperlancar proses multitaskingnya ditambah dengan memori RAM sebesar 2 GB. Ukuran kamera yang terbilang bagus dengan kamera depan 5 MP sedangkan 8 MP untuk kamera utama. Harga yang ditawarkan tidak tanggung-tanggung yaitu sebesar Rp 1.700.000,-
[caption id="attachment_379" align="aligncenter" width="300"] Advan i5[/caption]
3.Advan i5
Advan i5 yang dibanderol dengan harga Rp 1.399.000,- sudah dilengkapi dengan konektivitas jaringan internet 4G LTE. Performa yang dihadirkan berupa prosesor quad-core berkecepatan 1GHz. Selain itu dibekali dengan RAM 1GB, ROM 8GB serta GPU yang setidaknya mampu menyimpan file lebih baik. Sementara grafis game yang mantap dan memuaskan yaitu Mali-720. Advan i5 kali ini ditunjang dengan fitur smart dynamic camera, sehingga hasil gambar yang baik.
[caption id="attachment_380" align="aligncenter" width="300"] advan i45[/caption]
- Advan i45
Advan i45 yang telah diberikan 4G LTE yang berkonektivitas tinggi, serta fitur lainnya Wi-fi, Blutooth v4.0, GPS dengan A-GPS, port microUSB v2.0, mendukung Dual SIM. Harga yang ditawarkan juga terlihat lebih murah yaitu sekitar 1 Juta Rupiah. Selain itu, kamera depan yang dibekali sebesar 5 MP dan kamera belakang juga 5 MP beserta fitur autofocus, LED Flash, dan video 720P@30fps. Tidak luput dari sistem operasi Android OS, v5.1 (Lollipop) dipadukan dengan MediaTek MT6735, Quad Core 1.0 Ghz Cortex-A53.
Bagaimana dengan smartphone terbaru dari Advan ini, apa anda tertarik untuk memilikinya? Segeralah untuk membelinya karena fitur koneksi internet berupa 4G LTE yang akan memberikan pengalaman dan sensasi seru dalam menjelajah dunia internet.
Daftar HP Advan 4G LTE Terbaru
4/
5
Oleh
Hujangede